Sponsor

Sunday 1 December 2013

Perencanaan Web Plan

silahkan klik link ini :
http://adf.ly/aAtMu
untuk download makalah perencanaan web plan (ms.word)



PERENCANAAN WEB (WEB PLAN)
I.    Pendahuluan
Inti dari perencanaan dan situasi bisnis adalah isinya, karena di dalamnya dimungkinkan untuk melakukan penambahan atau pengurangan agar sesuai dengan kebutuhan. Ada pun beberapa komponen standar yang tidak boleh diabaikan, setiap web plan harus memiliki analisis pasar, website strategy, rencana pengembangan yang spesifik, ramalan penjualan dan rencana anggaran.
-          Analisis pasar adalah analisis pasar sasaran (target market analysis), riset pasar (market research) dan perkiraan pasar (maret forecast).
-          Strategi website adalah fokus strategi, visi dan misi, strategi pengembangan dan strategi pemasaran website.
-          Ramalan penjualan (keuntungan) adalah mendatangkan keuntungan bisnis maupun organisasi, meliputi penjualan (sales) atau pengurangan biaya, peningkatan kepuasan pelanggan, pendorong perputaran usaha, kominikasi komunitas dan keuntungan lainnya dalam sebuah rencana yang tersetruktur, seperti pengurutan berdasarkan produk, bagian website, tipe user, tanggung jawab manajer atau elemen-elemen lain. Ramalannya sendiri sebenarnya sangat sederhana.
-          Anggaran pengeluaran adalah rencana anggaran dalam hal ini merupakan batasan minimum yang berisi pengembangan website secara spesifik, back end, front end, program-program, taktik, tanggung jawab manajemen, promosi dan elemen-elemen lainnya.
Persayaratan diatas bukanlah yang paling ideal melainkan hanya batasan minimum. Sebagian kasus rencana website berdasarkan kesimpulan dari pihak eksekutif atau executive summary, ditambah dengan gambaran organizational impact, resiko-resiko dan kemungkinan-kemungkinannya serta isu-isu yang ditangguhkan. Implementasi rencana akan lebih penting disbanding dengan ide-ide cemerlang maupun riset pasar besar-besaran. Dalam hal ini rencana versus analisa actual menduduki posisi kritis terhadap hasil akhir dan untuk itu perlu dimasukan ke dalam rencana.
II.   Skema Web Plan (Web Plan Teks Outline)
Dalam dunia nyata akan sangat mungkin untuk menggambarkan skema berdasarkan apa pun bentuk kebutuhan perusahaan. Walaupun itu isi site, komunitas, perdagangan atau hal lain ataukah bentuknya meperdagangkan produk atau jasa, B2B atau B2C maupun organisasi nonprofit. Berikut adalah skema standar untuk wen plan :
A. Executive Summary
    Sasaran = Kunci Kesuksesan
B. Analisis Pasar
    Segmentasi Pasar (Market Segmentation)
    Ikhtisar Demografis Website (Website Demographics Summary)
    Analisis Industri (Industry Analysis)
C. Strategi Website
    Model atau Bentuk Bisnis
       Site Positioning
       Traffic Forecast
       Persyaratan Pengembangan
       Milestones
       Front End
      Back End
      Sumber-sumber yang dibutuhkan
      Pengembangan dimasa datang
D. Strategi dan Implementasi
    Batasan Kompetitif (Compatitive Edge)
      Strategi Pemasaran website
      Strategi Pemasaran Online
      Ramalan Pemasaran Online
      Aliansi Strategis Internet
E. Analisis Finansial
    Analisis Break-event
      Pengeluaran dan Kontribusinya
F. Pengendalian
    Pengaruh Organisasional
      Resiko dan Asumsi
      Contingency Plan











III.    Tabel-Tabel Penting dalam Web Plan
Ramalan pasar, ramalan traffic, ramalan penjualan atau (business benefit), anggaran pengeluaran dan milestone yang spesifik adalah hal terpenting harus dimiliki oleh sebuah web plan.
III.1. Ramalan Pasar
Menganalisa pasar berdasarkan segmentasi dan project market growth selama lima tahun.
III.2. Perkiraan Traffic
Sebuah rencana website harus menyertakan estimasi traffic di masa akan dating secara bertanggung jawab dan masuk akal.
-          Ramalan penjualan (Business benefit)
Pendekatan terhadap pasaryang menempatkan penjualan dan pemasaran sebagai aktifitas proyek,yang terdiri dari 6 langkah : penelitian pasar,Desain produk,Penjualan,pembuatan produk,pengiriman produk.
-          Anggaran pengeluaran
Anggaran penjualan merupakan anggaran yang sangat penting dalam penentuan proyeksi penjualan dan penghasilan yang realistis dan pendukung utama dalam menyusun rencana anggaran
 komprehensip perusahaan
-          Milestones
Tolak ukur pencapaian
-          Ilustrasi angka-angka dengan menggunakan grafik
IV.   Publishing Sebagai Bentuk Manajemen
Adalah mendistribusikan rencana dimana seluruh manejer dapat melihatnya. Orang-orang yang membuat komitmen sebagai bagian bahwa rencana, perlu untuk mengetahui komitmen tersebut akan dilacak atau dicek dan perbedaan-perbedaan yang muncul antara perencanaan dengan hasil yang sebenarnya akan diperhitungkan dan didiskusikan.
IV.1. Final Edit
Selalu melakukan pengeditan atas perencanaan. Kesalahan kata atau angka akan mempengaruhi pembaca sehingga perlu untuk melakukan final edit untuk rencana website.
IV.2. Presentasi
Sebuah presentasi yang baik adalah presentasi yang dapat memperjelas informasi, memberikan kejernihan dan pertolongan dalam memahami informasi. Presentasi penting untuk mengkomunikasikan isi.
IV.3. Dokumen Cetak
Bagian yang dapat membuat sebuah perencanaan dianggap nyata adalah keberdaannya secara fisik.
-          Jika memungkinkan, usahakan untuk menyatukan antara table-tabel dan grafik dengan teks terkait yang dibahas sehingga pembaca dapat menghubungkan sendiri pada waktu mereka membaca.
-          Halaman cover dan daftar isi harus selalu ada.
-          Appendix merupakan cara yang baik untuk memberikan back-up informasi dan detail, seperti montly forecast.
-          Usahakan untuk menempatkan rencana utama dalam vertical (portrait) layout sehingga mudah dibaca, kemudian tempatkan monthly forecast-nya serta anggaran dalam bentuk horizontal (landscape) sehingga keseluruhan bulan dapat ditampilkan dalam satu halaman.
V. Berhasil Secara Online
Tujuh factor kunci bagi kesuksesan e – business :
1.     Menjual Produk pada tingkat gross margin yang tepat untuk mempertahankan model bisnis yang menguntungkan (profitable).
2.     Menawarkan kepada customer online proposisi nilai yang cukup meyakinkan.
3.     Memastikan customer aquistion cost berada pada tingkat jumlah penjualan rata-rata.
4.     Memberikan kepada konsumen untuk memanfaatkan web bersahabat (user-friendly) yang mampu mengikat pengunjungnya.
5.     Pencapaian traffic pengunjung yang signifikan sementara secara terus menerus mengatur tingkat konversi yang tinggi.
6.     Pengaturan pencapaian efektivitas biaya dan efisiensi produk.
7.     Memberikan customer support terbaik melalui multiple touch point.
 V.1. Bertahan Dalam Revolusi Bisnis Internet

V.2. Tips Bagi Advertiser Offline Berpindah ke Online
1. Jangan sia-siakan uang Anda dalam branding online.
2. Jadikan tujuan advertaising sebagai orientasi

No comments: